JASA TOUR GUIDE WISATA JEPARA
JASA TOUR GUIDE WISATA JEPARA
hai sobat
blogger
Anda ingin
liburan ke Jepara tapi tidak tau tempat yang menarik?, anda butuh pemandu
wisata atau tour guide?
di Jepara
banyak sekali tempat yang menarik seperti pantai kartini, pantai bandengan,
wisata hutan pinus dan lain lain
wisata alam
di Jepara sangat populer dan banyak
diminati semua orang, banyak juga wisatawa luar kota yang datang dan menikmati
keindahan tempat wisata di Jepara contohnya yaitu
pantai kartini, yang paling terkeanal yaitu patung kura
kura yang sangat besar dan diminati banyak wisatawan
pantai
bandengan, atau pantai tirta samudra nama yang cukup unik di
kawasan jepara. Dimana pantai ini menjadi satu diantari beberapa pantai
kebanggaan warga Jepara. Tempat ini menjadi pilihan utama bagi setiap keluarga
untuk menghabiskan hari libur mereka. Air nya yang tenang, membuat hati terasa
tenang dan damai untuk berlama-lama disini, terutama pasirnya yang putih
akar seribu , Bagi kamu yang menginginkan sebuah pengakuan 'anak hits' hehe, disini
sudah disediakan spot foto dengan properti-properti yang kekinian abiz. Gardu
pandang pun disediakan di beberapa pohon untuk menunjang wisatawan untuk
berfoto dengan berlatar hijau pohon-pohon. Kita harus melakukan trekking dahulu untuk
menuju gardu pandang, tapi nggak terlalu jauh kok. Masih bisa dijangkau.
Hutan pinus setro batealit, Ratusan pohon Pinus
menjulang tinggi. Setiap batangnya terdapat guratan kulit pohon karena diambil
getahnya. Hampir semua batang Pinus di sini ditempeli lumut, sehingga warna
batang terlihat hijau. Tentunya batang-batang ini licin jika dipegang. Aku
mengabadikan kesejukan di Hutan Pinus. Untuk beberapa saat, aku merasa sangat
menikmati ketenangan dan kesejukan selama di sini.
- wisata religi
Wisata religi yaitu, ketika kita berwisata ketempat tempat
yang memiliki sisi religius, seperti tempat ibadah, atau kawasan ziarah tokoh
masyarakat contohnya yaitu
Pulau panjang, ada makam Syeikh Abu Bakar bin Yahya Ba’alawiy, seorang ulama disana. Katanya kalau setiap bulan Muharram bakal banyak sekali peziarah yang kesana. Nggak jauh dari sana ada sebuah mata air yang disebut Air
Barokah. Kata orang-orang air ini dipercaya bisa membawa keberkahan, nyembuhin penyakit, dll.
Makam sulatn hadirin mantingan, makam sultan hadirin sangat digemari peziarah karena
kisahnya, setiap hari pasti ada peziarah yang sesana dan berdo’a. Dan setiap
hari jum’at dan minggu pasti sangat ramai
- wisata buatan
Wisata buatan yaitukegiatan rekreasi
dan pariwisata yang memanfaatkan obyek yang sangat dipengaruhi oleh upaya san
aktifitas manusia , dan dibuat tidak sengaja maupun disengaja oleh manusia
seperti wahana bermain contohnya yaitu
Jepara oruland park, Jepara
Ourland Park tidak hanya menawarkan permainan air, tetapi juga menyediakan
banyak pilihan wahana permainan lainnya, dan karena terletak di pesisir Pantai
Mororejo, Jepara Ourland Park juga menyediakan wahana olahraga air pantai,
seperti Banana Boat, Jetski, dan sebagainya. Meskipun letaknya di pesisir
pantai utara Jawa Tengah, dengan penataan area hijau yang menawan, Jepara
Ourland Park menghadirkan suasana yang sejuk dan rindang.
Museum ra kartini, Museum
Kartini merupakan tempat penyimpanan benda-benda peninggalan R.A. Kartini semasa
hidupnya serta benda peninggalan kakaknya yaitu RMP Sosrokartono. Selain itu
juga menyimpan benda-benda kuno hasil temuan di wilayah Kabupaten Jepara. Dan waisata
lain sebagainya
Komentar
Posting Komentar